Pada hari ini Kamis, 16 Mei 2024 jam 09.30 WITA s.d selesai, bertempat di ruangan Command Center Pengadilan Negeri Lembata Panitera Pengadilan Negeri Lembata Kelas II Bapak Markus Reinardus Ariwibowo, S.H., mengikuti kegitatan Sosialisasi Layanan Administrasi Kepegawaian Kepaniteraan secara daring melalui Aplikasi Zoom Miteeng.
Sosialisasi Layanan Administrasi Kepegawaian Kepaniteraan berkaitan dengan Promosi/Mutasi, Kenaikan Pangkat, Persetujuan Pengangkatan JSP, Pencatuman Gelar, Pensiun dan Izin Keluar Kantor.
#DirektoratJenderalBadanPeradilanUmum
#PengadilanTinggiKupang