Pengadilan Negeri Lembata Kelas II dan LBH SIKAP Lembata, menandatangani Memorandum Of Understanding (MOU) Pelayanan Pos Bantuan Hukum (POSBAKUM) pada hari Senin 06 Januari 2025, bertempat di Ruang Sidang Utama Pengadilan Negeri Lembata Kelas II.
#MahkamahAgungRI
#DirektoratJenderalBadanPeradilanUmum
#PengadilanTinggiKupang
#PengadilanNegeriLembata
#CETAR
#Cepat_Tanggap_Ramah