Sekretaris Pengadilan Negeri Lembata, Bapak Alexsander, S.E. memimpin apel pagi yang di ikuti oleh seluruh Hakim dan karyawan/ti Pengadilan Negeri Lembata Kelas II pada hari Senin, tanggal Lewoleba, 14 Juni 2021.

Dalam amanat beliau menyampaikan
bahwa untuk setiap bagian apabilah dokumen APM dan ZI yang belum dilengkapi
maka diharapkan agar segerah menyelesaikannya,beliau juga menyampaikan untuk
peteugas PTSP bahwa mulai minggu ini sudah dilaksanakan kembali persidangan
maka diharapkan untuk petugas PTSP selalu senantiasa ditempat untuk melakukan
pelayanan, dan terakhir beliau sarankan
kepada seluruh karyawan/ti Pengadilan Negeri
Lembata Kelas II selalu menjaga kebersihan pada lingkungan kantor dan
selalu menjaga protocol kesehatan terkait Pandemi COVID 19.